Wabup Beltim Hadiri Rapat Paripurna Soal MOU KUA PPAS APBD 2020

MANGGAR:Hari ini Selasa 20 Agustus 2019, rapat paripurna ke X tahun 2019, DPRD Kabupaten Beltim tentang penandatangan MOU (Nota Kesepakatan)  KUA (Kebijakan Umum Anggaran) dan PPAS (Prioritas Plafon Anggaran Sementara) APBD tahun 2020, yang bertempat di ruang sidang DPRD Belitung Timur.

IMG 20190820 WA0005
Acara kegiatan ini dihadiri Ketua DPRD Beltim Tom Haryono beserta pimpinan dan anggota DPRD Beltim, Wakil Bupati (wabup) Beltim Drs. Burhanudin, Sekda Beltim, Forkopimda, Ka Ka Kemenag Beltim Drs. H. Masdar Nawawi, Kepala BPN Diyas, dan organisasi perangkat daerah (OPD) terkait. *trawangnews.com