Peringatan Hari Guru Di SMKN I Sijuk Diawali Upacara Hingga Senam Bedincak

SIJUK: SMK Negeri 1 Sijuk melaksanakan upacara peringatan hari Guru dengan petugas dari guru guru dan tata usaha, yang bertempat di halaman Sekolah SMK 1 Sijuk.

FB IMG 1574651227172
Hal ini diungkapkan Bismi MPd, Kepala Sekolah SMKN 1 Sijuk kepada trawangnews.com, pada hari ini Senin, 25 Nopember 2019.
Menurut Bismi, usai upacara, acara kemudian dilanjutkan dengan penampilan senam bedincak yang dibawakan siswa siswi.

FB IMG 1574693899632
Senam bedincak yang dibawakan para siswa dan siswi ini kata Bismi  adalah yang berhasil meraih juara 1 lomba senam bedincak dalam rangka HUT Gudep 01.009 – 01.010,  SMK NEGERI 1 Tanjungpandan, baru baru inj. *trawangnews.com