TANJUNGPANDAN : Jahani, nelayan yang tergabung dalam kelompok usaha bersama (KUB) Karang Kijang, di Desa Juru Seberang dapatkan pembinaan kelompok dari penyuluh perikanan bantu, pada hari ini, Sabtu, 8 Agustus 2020.
Penyuluh perikanan bantu Ani Saputra SPi, sebut KUB ini terdiri dari Nelayan tangkap menggunakan sampan untuk menangkap rajungan menggunakan alat tangkap Bubu rajungan.
Pada pertemuan ini kata Ani dilakukan pembinaan kelompok tentang penguatan kelembagaan.
“Kelompok harus mengikuti aturan administrasi manajemen pembukuan harus isi sebagai kelengkapan untuk administrasi,” katanya.*