TANJUNGPANDAN: hari ini digelar sosialisasi bantuan pemerintah sarana/prasarana wisata bahari yang bertempat di Dive Center Tanjung Binga, Kecamatan Sijuk, pada hari ini Rabu, 21 Agustus 2019.
Acara kegiatan ini dihadiri Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Kabupaten Belitung, Drs. H. Jasagung Hariyadi, kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Belitung Ir. Hermanto, Plt. Dinas Perikanan Dan Kelautan Kabupaten Belitung Firdaus Idamsyah, dan undangan lainnya.*trawangnews.com