JAKARTA: Bagi masyarakat perantauan yang “gaok” dengan makanan, kerajinan dan cemilan Belitung, tentunya bisa merapat ke stand BCA di PRN (Pekan Raya Jakarta) di Hall C2.
Salah satunya pada tanggal 8 Juli- 17 Juli UKM Wijaya Crab dan UKM Sirup jeruk kunci Erwin hadir di Pekan Raya Jakarta yang menyajikan oleh-oleh kepiting khas Belitung dan sirup jeruk kunci.
Selain menyediakan kepiting khas Belitung juga ada produk baru pempek Satam dan menu khas Belitung lainnya dan sirup jeruk kunci.
Bagi warga Belitung yang khusus ingin memesan, dengan beralamat di jalan Gatot Subroto nomor 36 Tanjungpandan, bisa hubungi nomor Handphone 0818 0845 4549 atau Oleh-oleh Kepiting dari UKM Wijaya Crab hadir di Pekan Raya Jakarta.
Sedangkan untuk pemesanan sirup kunci, pada UKM Sirup jeruk kunci Erwin bisa menghubungi alamatnya di jalan hasan basri tanjungpandan atau lewat handphone 0813 777 15703, 0819 777 86668 atau sirup jeruk kunci dari UKM Sirup jeruk kunci Erwin hadir di Pekan Raya Jakarta.*