TANJUNGPANDAN: Besok, Kamis 14 Desember 2017, bakal digelar kegiatan gerakan nasional revolusi mental (GNRM), yang bertempat di Depan Pintu Pelabuhan Tanjungpandan.
Kegiatan gerakan nasional revolusi mental ini khususnya pada gugus tugas Belitung Bersih alias aksi Belitung bersih yang akan dimulai pada pukul 07.00 Wib..*trawangnews.com













