Kedatangan Raja Salman ke Indonesia rupanya bakal kecipratan soal urusan pariwisata. Betapa tidak, dibalik kunjungan itu Arab Saudi berniat untuk menginvestasikan sektor kepariwisataan. Hal itu mengemuka setelah diungkapkan Menteri Pariwisata RI Arief Yahya bersama Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) saat mengikuti jamuan kenegaraan di istana bogor termasuk penandatanganan kerjasama berbagai …
Baca lebih banyak »